Bagaimana Cara Melangsingkan Perut Setelah Operasi

Cara Melangsingkan Perut Setelah Operasi - Banyak perempuan yang melahirkan dengan operasi caesar. Ada yang beralasan takut dan ada juga yang beralasan memang tidak disarankan oleh dokter karena kondisi ibu dan janin. Misalnya ibu yang mempunyai sakit asma. Sebenarnya sakit asma bisa disembuhkan dengan program smart detox. Dan kondisi letak janin yang tidak memungkinkan untuk menjalani lahiran secara normal.

Ini Cara Mengecilkan Perut Setelah Melahirkan

Pertama
Sebelum melakukan gerakan atau olahraga yang berat, Anda harus konsultasi ke dokter terlebih dahulu.


Kedua
Jika sudah diizinkan oleh dokter untuk melakukan olahraga, Anda bisa melakukan berjalan atau jogging setiap hari selama 20 menit.

Ketiga
Selain melakukan olahraga ringan seperti di atas, Anda juga harus mengkonsumsi makanan sehat dan bergizi tetapi tidak boleh berlebihan.

Demikianlah cara melangsingkan perut setelah operasi. Semoga cara di atas dapat bermanfaat bagi teman-teman yang sedang mencari artikel melangsingkan perut.

Baca juga artikel berikut : Tips Mengatasi Keputihan Secara Berlebihan Selama Hamil
Title : Bagaimana Cara Melangsingkan Perut Setelah Operasi
Description : Cara Melangsingkan Perut Setelah Operasi - Banyak perempuan yang melahirkan dengan operasi caesar. Ada yang beralasan takut dan ada juga yan...

0 Response to "Bagaimana Cara Melangsingkan Perut Setelah Operasi"

Posting Komentar