Bagaimana Cara Menambah Darah Secara Alami

Tips Menambah Darah Secara Alami - Darah merupakan cairan yang sangat penting bagi tubuh. Karena darah memiliki berbagai manfaat diantaranya adalah untuk mengangkut oksigen dan karbondioksida jadi badan tidak terasa lemas, lelah dan letih dan badan terhindar dari anemia.

Akibat badan jika kekurangan darah

  • anemia
  • kegagalan sumsum tulang
  • keguguran pada janin
  • leukimia
  • cedera pembuluh darah
Untuk itu kita harus menambah darah, caranya bisa menggunakan obat dokter dan bisa juga dengan cara alami. Berikut cara alami menambah darah.

Makan makanan penambah darah
Jenis makanan penambah darah itu banyak sekali, diantaranya adalah :
  • zat besi contoh makanannya adalah kacang-kacangan
  • tembaga seperti unggas, kerang dan hati
  • asam folat seperti sayuran hijau dan sereal
  • vitamin A terdapat di jerk, mangga, semangka dan sebagainya
  • vitamin B12 di dapat di daging, telur
  • vitamin B6 di dapat di baji-bijian, ikan dan sayuran
Merubah gaya hidup menjadi lebih sehat
  • berolahraga merupakan gaya hidup yang sehat. Dengan berolahraga maka badan akan selalu bergerak sehingga produksi darah pun semakin cepat. Hal ini membuat darah bertambah cepat dan tentunya badan menjadi lebih sehat. Jenis olahraga yang bisa Anda lakukan seperti jogging, bersepeda, senam, dan renang.
  • hindari kebiasaan buruk seperti merokok, meminum minuman berakohol, jajan sembarangan dan kebiasaan begadang.
Demikianlah sedikit tips bagaimana cara menambah darah secara alami. Semoga tips dan cara di atas bermafaat bagi teman-teman yang sedang mengalami badannya kekurangan darah.

Title : Bagaimana Cara Menambah Darah Secara Alami
Description : Tips Menambah Darah Secara Alami - Darah merupakan cairan yang sangat penting bagi tubuh. Karena darah memiliki berbagai manfaat diantaran...

0 Response to "Bagaimana Cara Menambah Darah Secara Alami"

Posting Komentar